Sabtu, 22 November 2025

Di RKI Talks, Presiden PKS: Putus Pola Asuh Negatif dengan Keteladanan Keluarga Nabi


JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memeriahkan peringatan Hari Ayah 2025 dengan menggelar Rumah Keluarga Indonesia (RKI) Talks bersama Presiden PKS Almuzzammil Yusuf di platform Youtube PKS TV yang tayang pada Sabtu, (22/11/2025).

Saadiah Uluputty Soroti Kesiapan Tanggap Darurat dan Kekurangan Peralatan Bencana di Maluku



Jakarta (22/11) — Dalam Rapat Kerja Komisi V DPR RI bersama Menteri Pekerjaan Umum (PU), Anggota Komisi V DPR RI Fraksi PKS Dapil Maluku, Saadiah Uluputty, ST, kembali menghadirkan suara kritis namun konstruktif yang menyoroti kesiapan pemerintah dalam menghadapi bencana, khususnya di wilayah Maluku.

Nevi Zuairina Soroti Kinerja PLN, Desak Efisiensi dan Percepatan Transisi Energi


Jakarta (22/11) — Anggota Komisi VI DPR RI, Hj. Nevi Zuairina, menekankan pentingnya efisiensi dan pemerataan layanan dalam Rapat Dengar Pendapat dengan Direktur Utama PT PLN (Persero), yang membahas Evaluasi Kinerja Semester I 2025, Aksi Korporasi 2026, serta Roadmap Ketahanan Energi Nasional.

Hendry Munief Dorong Revitalisasi Kampus UNRI di Dumai Berbasis Pendidikan Vokasi


Jakarta (11/11) — Anggota Komisi VII DPR RI Fraksi PKS, Hendry Munief, menerima kunjungan aspirasi pimpinan Universitas Riau (UNRI) di Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta. Pertemuan ini secara khusus membahas rencana revitalisasi Kampus UNRI Dumai sebagai pusat pendidikan vokasi yang terintegrasi dengan kawasan industri.

Syahrul Aidi Pimpin BKSAP DPR, Tegaskan Peran Indonesia di Forum Internasional


JAKARTA – Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI resmi menetapkan Syahrul Aidi Maazat sebagai Ketua BKSAP menggantikan Mardani Ali Sera. Penetapan dilakukan dalam rapat pleno yang dipimpin Wakil Ketua DPR RI Koordinator Politik dan Keamanan, Sufmi Dasco Ahmad, di Ruang Diplomasi BKSAP, Gedung Nusantara III, Selasa (18/11/2025).

Dhuha yang Menginspirasi: Kunjungan Dr. H. Sukamta ke SDIT Mutiara Insani

Foto Sukamta bersama anak-anak SDIT
Mutiara Insani (Sumber: Retno)



Suasana dhuha yang teduh menambah semangat para murid SDIT Mutiara Insani, Galur, Kulon Progo, Yogyakarta. Matahari tidak terlalu terik, namun cukup cerah untuk membersamai langkah-langkah kecil mereka. Segala persiapan dilakukan secara sederhana dan tanpa banyak rencana.

Kamis, 13 November 2025

Peringati Hari Ayah di Rakernas 2025, PKS Luncurkan Gerakan Nasional Kumpul Keluarga


JAKARTA — Partai Keadilan Sejahtera (PKS) memperingati Hari Ayah 2025 dengan meluncurkan Gerakan Nasional (Gernas) Kumpul Keluarga pada penutupan Rapat Kerja Nasional (Rakernas), Rabu, (12/11/2025).

PKS: Gus Dur Teladan Kepahlawanan dalam Keulamaan, Kebangsaan, dan Kemanusiaan


JAKARTA — Dalam momentum peringatan Hari Pahlawan Nasional, Ketua DPP PKS Bidang Pemberdayaan Keumatan dan Kerukunan Beragama KH. Ali Akhmadi menyampaikan penghormatan dan rasa syukur atas jasa para pahlawan bangsa, termasuk para tokoh yang baru dianugerahi gelar Pahlawan Nasional oleh Pemerintah Republik Indonesia salah satunya Presiden keempat RI KH. Abdurahman Wahid atau lebih dikenal dengan Gus Dur.

Aher: Konflik Agraria Harus Diselesaikan dengan Keadilan Objektif, Bukan Sekadar Pandangan Subjektif


Jakarta (12/11) — Ketua Badan Aspirasi Masyarakat (BAM) DPR RI, Ahmad Heryawan (Aher), menegaskan pentingnya penyelesaian konflik agraria secara objektif dan adil dengan melibatkan semua pihak terkait. 

Ledia Hanifa Ingatkan Guru BK Memantau Perkembangan Non Akademis Siswa


Jakarta (13/11) — Menanggapi kasus perundungan (bullying) yang semakin banyak terjadi akhir-akhir ini, anggota Komisi X DPR RI, Ledia Hanifa Amaliah, menyebutkan pentingnya keterlibatan semua pihak dalam mencegah tindak perundungan di lingkungan pendidikan, baik sesama siswa, guru, orangtua bahkan anggota masyarakat.

Tugiman Dorong Pemkab Sragen Perkuat Pelayanan Publik dan Tuntaskan Sengketa Aset Daerahsfrizqi


Sragen – Anggota Komisi A DPRD Provinsi Jawa Tengah, Tugiman B. Semita, menyoroti sejumlah persoalan mendasar yang dihadapi Pemerintah Kabupaten Sragen saat melakukan kunjungan kerja bersama jajaran Komisi A ke daerah tersebut pada Rabu (29/10/2025). 

Hendry Munief Dorong Revitalisasi Kampus UNRI di Dumai Berbasis Pendidikan Vokasi


Jakarta (11/11) — Anggota Komisi VII DPR RI Fraksi PKS, Hendry Munief, menerima kunjungan aspirasi pimpinan Universitas Riau (UNRI) di Gedung Nusantara I, Senayan, Jakarta. Pertemuan ini secara khusus membahas rencana revitalisasi Kampus UNRI Dumai sebagai pusat pendidikan vokasi yang terintegrasi dengan kawasan industri.

Minggu, 02 November 2025

PKS DIY Kuatkan Jaringan Usaha Kader Lewat Sarasehan Boemkraf



YOGYAKARTA – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menggelar "Sarasehan Stakeholder Boemkraf" pada Senin (27/10/2025). Acara yang berlangsung di Kantor DPTW PKS DIY ini bertujuan untuk memperkuat sinergi dan kolaborasi antar pelaku usaha di lingkungan internal partai.

Sekjen PKS Sampaikan Lima Bekal Ketua Majelis Syura untuk Pemuda Indonesia


Sekretaris Jenderal PKS Muhammad Kholid.
(PKSFoto/Fathur)

JAKARTA — Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Muhammad Kholid menyampaikan pesan dari Ketua Majelis Syura PKS Mohamad Sohibul Iman dalam acara peringatan 97 tahun Sumpah Pemuda bertajuk “Indonesia Muda Bicara: Pemuda Maju Bersama, Pimpin Arah Bangsa.”

Jelang Sensus Ekonomi 2026, Kurniasih Mufidayati Dorong Partisipasi Aktif Masyarakat Wujudkan Data Akurat



Jakarta (31/10) — Wakil Ketua Komisi X DPR RI Fraksi PKS, Kurniasih Mufidayati, mengajak masyarakat untuk berperan aktif menyukseskan pelaksanaan Sensus Ekonomi 2026 yang akan digelar oleh Badan Pusat Statistik (BPS) pada Juni–Juli 2026 mendatang. 

Sinergi untuk Bumi: Saadiah Uluputty Bersama BKM Al-Hikmah dan BPDASHL Tanam Ribuan Pohon di Tengah-Tengah



Ambon (02/11) — Dalam semangat menjaga kelestarian alam dan membangun kesadaran ekologis di masyarakat, Anggota DPR RI Dapil Maluku, Saadiah Uluputty, S.T., bersama Badan Kemakmuran Masjid (BKM) Al-Hikmah dan Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Waehapu Batu Merah, melaksanakan kegiatan Penanaman Ribuan Pohon di Dusun Tantui, Tengah-Tengah, Maluku Tengah, Sabtu (1/11/2025).

Anggota Komisi VII DPR RI Hendry Munief dan Kemenperin RI Beri Pelatihan bagi 360 Pelaku IKM di Pekanbaru




Pekanbaru – Anggota Komisi VII DPR RI Hendry Munief MBA melalui aspirasi di Kementerian Perindustrian Republik Indonesia memberikan pelatihan kepada 360 pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) dalam kegiatan penumbuhan dan pengembangan wirausaha baru industri kecil di Pekanbaru, Provinsi Riau.

Ketua DPD PKS Kota Bandung Ikuti Run For Palestina 5K: “Keringat Boleh Kering, Tapi Perjuangan Palestina Tidak Boleh Kering”

H. Agus Andi Setyawan

Ketua DPD PKS Kota Bandung, H. Agus Andi Setyawan, turut ambil bagian dalam kegiatan Run For Palestina 5K yang digelar di Kota Bandung pada Minggu (26/10/2025). Dengan mengusung tema “Run for Freedom, Step for Solidarity”, kegiatan ini menjadi ajang olahraga sekaligus aksi kemanusiaan untuk mendukung perjuangan rakyat Palestina.